Ioda Academy

Ingin Tahu Lebih Detail Mengenai Bootcamp?
Join Info Session Bootcamp Langsung Kerja Sekarang

Instructional Design

Bergabunglah dengan Bootcamp Instructional Design di Ioda Academy untuk menguasai teknik dan alat terkini dalam menciptakan program pembelajaran yang inovatif dan efektif. 

Overview

Apa itu Instructional Design?

Bootcamp Instructional Design adalah program pelatihan intensif yang dirancang untuk memberikan Anda keterampilan dan pengetahuan praktis dalam merancang dan mengembangkan materi pembelajaran yang menarik dan efektif. Dalam bootcamp ini, Anda akan mempelajari metodologi terbaru, alat dan teknik desain instruksional, serta strategi yang terbukti untuk meningkatkan hasil pembelajaran.

Benefits

Curriculum and Sylabus

Materi yang akan kamu pelajari?

Semester 1 : Generalist
Induksi Training
  • Pengenalan mengenai Instructional Design
Curriculum Design

Durasi : 4 Minggu

  • Backward Design
  • ADDIE
  • Job-Task Analysis
  • Learning Objective (Taksonomi Bloom & SMART)
  • Charter/Lesson Plan
  • Work With SME
  • Riset kurikulum
  • Instructional Design Principle
Learning Experience

Durasi : – Minggu

  • Needs Analysis and Objective Setting
  • Emotional Hooks
  • Designing Meaningful Practice
  • Storytelling and Scenario Building
  • Gamification and Motivation
  • Problem Based
  • Project based
  • LxD Canvas
  • Activity guidance
Assessment

Durasi : – Minggu

  • Strategi Assessment dengan Model Kirkpatrick
  • Summatif
  • Formatif
  • Rubrik Penilaian
  • Digital Assessment Tools (Quiziz, Khoot, etc)
Content Development

Durasi : – Minggu

  • Prinsip Psychology, Education, and Neuroscience (PEN) Principles
  • Visual Design Theory
  • Make Instructional Content
  • Power Point
  • Handout/Modul/PDF
  • Video
  • Community Management
LMS

Durasi : – Minggu

  • Odoo Learning
  • Moodle
  • Canvas
  • LearnDash
Multimedia Pembelajaran

Durasi : – Minggu

  • Articulate Storyline
  • Adobe Captivate
  • ISpring
  • Digital Platform
  • Tiktokshop
Training Needs Analysis (TNA)

Durasi : – Minggu

  • Surveys and Interviews for TNA
  • Analyze Skill Gaps
  • Develop Training Plans
  • TNA Insights
  • TNA Document
  • Assess TNA Impact on Performance
Semester 2 : Bootcamp Specialist
Curriculum Design

Durasi : – Minggu

  • Backward Design for Bootcamp
  • ADDIE for Bootcamp
  • Job-Task Analysis
  • Learning Objective (Taksonomi Bloom & SMART) for Bootcamp
  • Charter/Lesson Plan for Bootcamp
  • Work With SME
  • Designing Cross-Disciplinary Curriculum for Bootcamp
  • Use of Universal Design for Learning (UDL) for Bootcamp
  • Developing Competency-Based Curriculum for Bootcamp
  • Incorporating 21st Century Skills into Curriculum for Bootcamp
  • Adult Learning
Learning Experience

Durasi : – Minggu

  • Needs Analysis and Learning Objective Setting
  • Creating Emotional Hooks and Engaging Learners
  • Designing Meaningful Practice and Application
  • Advanced Storytelling and Scenario Building Techniques
  • Gamification Strategies for Enhanced Motivation
  • Developing Problem-Based and Project-Based Learning Experiences
  • Activity Guidance for Trainer
Assessment & Evaluation

Durasi : – Minggu

  • Strategi Assessment dengan Model Kirkpatrick
  • Performance-Based Assessments
  • Sumatif and Formatif assessment for bootcamp
  • Creating Comprehensive Rubrics and Scoring Guides
  • Evaluating Learning Outcomes with Mixed Methods
  • Peer and Self-Assessment
  • Createing Final Project
Content Development

Durasi : – Minggu

  • Power Point
  • Handout/Modul/PDF
  • Video
  • Handout/Lembar kerja
Facilitating workshops

Durasi : – Minggu

  • Facilitation Techniques for In-Person and Online Workshops
  • Designing Interactive and Engaging Workshops
  • Managing Group Dynamics and Handling Difficult Participants
  • Measuring Workshop Effectiveness and Learning Outcomes
Semester 2 : Online Course Specialist(Selfpaced Learning)
Curriculum Design

Durasi : – Minggu

  • Backward Design for Online Courses
  • Developing Course Outcomes and Learning Objectives
  • Curriculum Mapping and Sequencing for Online Learning
  • Integrating Universal Design for Learning (UDL) in Online Courses
  • Creating Modular Content for Flexibility
  • Developing Self-Paced Learning Paths
  • Applying Competency-Based Education Principles
  • Curriculum Alignment with Industry Standards
  • Designing Courses for Diverse Learner Needs
  • Work With SME
  • Charter/Lesson Plan for Online Course
  • MOOC
Learning Experience

Durasi : – Minggu

  • Designing Engaging Self-Paced Learning Experiences
  • Implementing Emotional Hooks in Online Content
  • Designing Meaningful Practice Activities for Self-Paced Learning
  • Creating Effective Storytelling and Scenarios in Online Modules
  • Applying Gamification to Motivate Learners
  • Developing Problem-Based and Project-Based Learning for Online Courses
  • Designing for Asynchronous Learning
  • Write Discussion Questions That Actually Spark Discussions
Assessment & Evaluation

Durasi : – Minggu

  • Strategi Assessment dengan Model Kirkpatrick
  • Summatif
  • Formatif
  • Rubrik Penilaian
  • Digital Assessment Tools (Quiziz, Khoot, etc)
Content Development

Durasi : – Minggu

  • Power Point
  • Handout/Modul/PDF
  • Video
  • Handout/Lembar kerja
  • Interactive Activity
  • Designing Accessible Online Learning Materials
  • Utilizing Open Educational Resources (OERs)
  • Applying Cognitive Load Theory in Content Design
  • Continuous Content Improvement and Updates
  • Loom Video Recording and how to Integration to LMS
LMS for Online Course

Durasi : – Minggu

  • Odoo Learning
  • Learndash
Semester 2 : Prakerja Specialist
RPP

Durasi : – Minggu

  • Referensi Penyusunan Program Pelatihan
  • Alasan Penyusunan Modul Pelatihan
  • Aspek Kompetensi
  • Tujuan Pelatihan
  • Rencana Evaluasi Efektivitas Pelatihan
  • Kegiatan Wiifm
  • Kegiatan Ice Breaking
  • Unit Kompetensi Yang Rujuk
  • Aktivitas Commit
  • Aktivitas Process
  • Aktivitas Practice
  • Alat Praktik
  • Cara merujuk SKKNI dan menurunkan Unit Kompetensi
Materi Presentasi

Durasi : – Minggu

  • 12 Prinsip Psychology, Education, and Neuroscience (PEN) Principles
  • Visual Design Theory
  • Make Instructional Content
  • Power Point
  • Handout/Modul/PDF
  • Learning Resource
  • Translate RPP to PPT
Asessmen (Kuis, prepost, TPM dan UK)

Durasi : – Minggu

  • Kuis
  • Pre dan Post (Afektif, Kognitif, Psikomotor)
  • Ide TPM (Tugas Praktik Mandiri) dan UK (Unjuk Keterampilan)
  • Instruksi TPM dan UK
  • Rubrik Penulaian
LMS (Karier.mu dan Eduqat)

Durasi : – Minggu

  • Konfigurasi LMS Karier.mu
  • Konfigurasi LMS Eduqat
  • Desain dan Pengelolaan Kursus di LMS
  • Integrasi Konten Pembelajaran dalam LMS
  • Pelacakan Kemajuan dan Keterlibatan Peserta di LMS
  • Penggunaan LMS untuk Asesmen dan Evaluasi
  • Pengisian FSP
Pelaksanaan (webinar)

Durasi : – Minggu

  • Persiapan
  • Pelaksanaan Webinar
  • Pasca pelaksanaan
  • Handling Peserta Prakerja
  • Handling Tenaga Pelatih
Semester 2 : E-Learning Specialist
H5p

Durasi : – Minggu

  • Instalasi H5P
  • Membuat Konten Interaktif dengan H5P (Quiz, Drag and Drop, dll.)
  • Mengintegrasikan H5P dengan Platform LMS
  • Menggunakan H5P untuk Pembelajaran Kolaboratif
  • Mengoptimalkan Aksesibilitas Konten H5P
  • Menganalisis Data dan Penggunaan H5P
SCORM (Articulate Storyline, Adobe Captivate & ISpring)

Durasi : – Minggu

  • SCORM dan Standar E-Learning
  • Membuat Kursus Interaktif dengan Articulate Storyline
  • Membuat Konten E-learning dengan Adobe Captivate
  • Teknik Perekaman dan Simulasi di Adobe Captivate
  • Membuat Konten E-learning dengan iSpring
  • Ekspor dan Publikasi Konten SCORM
  • Integrasi SCORM dengan LMS
  • Debugging dan Troubleshooting Konten SCORM
  • Pengukuran dan Pelaporan Pembelajaran dengan SCORM
  • Optimasi Kursus SCORM untuk Aksesibilitas dan Mobile Learning
  • Pemeliharaan dan Pembaruan Konten SCORM
LearnDash

Durasi : – Minggu

  • Pengaturan Awal LearnDash
  • Desain dan Pengembangan Kursus dengan LearnDash
  • Manajemen Pengguna dan Kursus di LearnDash
  • Penggunaan Add-ons dan Integrasi dengan WordPress
Moodle

Durasi : – Minggu

  • Instalasi dan Konfigurasi Moodle
  • Desain dan Pengembangan Kursus di Moodle
  • Mengelola Pengguna dan Peran di Moodle
  • Pembuatan dan Pengelolaan Kuiz dan Penilaian di Moodle
  • Menggunakan Forum dan Fitur Kolaboratif di Moodle
  • Kustomisasi Tema dan Plugin Moodle
  • Penggunaan Moodle Analytics untuk Pelacakan Kemajuan
  • Pemeliharaan dan Pembaruan Moodle
Odoo Learning

Durasi : – Minggu

  • Instalasi Odoo Learning
  • Desain dan Pengelolaan Kursus di Odoo Learning
  • Integrasi Odoo Learning dengan Modul Lain di Odoo
  • Pelacakan dan Analisis Pembelajaran di Odoo
  • Mengelola Diskusi
Canvas

Durasi : – Minggu

  • Pengaturan Awal Canvas
  • Desain dan Pengembangan Kursus di Canvas
  • Manajemen Pengguna dan Grup di Canvas
  • Pembuatan Modul dan Konten Interaktif di Canvas
  • Penggunaan Fitur Gradebook dan Penilaian di Canvas
  • Integrasi Alat Pihak Ketiga dengan Canvas
  • Analisis Kinerja dan Pelaporan di Canvas
  • Kustomisasi Tampilan dan Fitur Canvas
Semester 2 : Learning & Development Specialist
TNA

Durasi : – Minggu

  • Identifikasi Kebutuhan Pelatihan melalui Analisis Kinerja
  • Metode Pengumpulan Data TNA (Survei, Wawancara, Observasi)
  • Analisis Gap Kompetensi dan Keterampilan
  • Penetapan Prioritas Pelatihan
  • Penggunaan Alat dan Teknologi untuk TNA
  • Pelaporan dan Dokumentasi Hasil TNA
  • Perencanaan Sumber Daya Berdasarkan TNA
  • Evaluasi Efektivitas TNA dalam Peningkatan Kinerja
Program Developement

Durasi : – Minggu

  • Desain Kurikulum untuk Program Pelatihan
  • Pengembangan Tujuan Pembelajaran dengan metode SMART
  • Pengembangan Modul Pelatihan
  • Penggunaan Model ADDIE dalam Pengembangan Program
  • Integrasi Pembelajaran Berbasis Kompetensi
  • Mentoring & Coaching
  • On The Job Training
  • Kolaborasi dengan SME (Subject Matter Experts) dalam Pengembangan Materi
  • Pengembangan Jalur Pembelajaran (Learning Pathways)
Training materials

Durasi : – Minggu

  • Pengembangan Materi Pelatihan testual (modul)
  • Pembuatan manual book/hanbok untuk Peserta
  • Penggunaan Media Visual dan Audio
  • Pengembangan Konten Digital
  • Penyusunan Studi Kasus dan Latihan Praktis
  • Adaptasi Materi untuk Beragam Gaya Belajar
  • Evaluasi dan Pembaruan Materi Pelatihan
Facilitating workshops

Durasi : – Minggu

  • Desain dan Perencanaan Workshop
  • Teknik Fasilitasi yang Efektif
  • Membangun Lingkungan Belajar yang Inklusif dan Kolaboratif
  • Manajemen Waktu dan Agenda dalam Workshop
  • Penggunaan Alat Interaktif dan Teknologi dalam Workshop
  • Mengelola Diskusi dan Interaksi Peserta
  • Strategi Penyelesaian Konflik dan Tantangan di
Assessment & Evaluation

Durasi : – Minggu

  • Pengembangan Alat Penilaian Kompetensi
  • Penilaian Formatif dan Sumatif
  • Penggunaan Tes dan Kuis untuk Evaluasi Pembelajaran
  • Analisis Data Penilaian untuk Perbaikan Program
  • Penyusunan Rubrik Penilaian
  • Evaluasi Efektivitas Program Pelatihan (Model Kirkpatrick)
  • Penilaian Dampak Pelatihan terhadap Kinerja Organisasi
  • Penggunaan Feedback dari Peserta untuk Perbaikan Pelatihan
E-Learning

Durasi : – Minggu

  • H5p
  • SCORM (Articulate Storyline, Adobe Captivate & ISpring)
  • Moodle
  • Canvas

Peserta Bootcamp

Pemula Ingin Merintis Karir Impian

Profesional yang Beralih Karir

Freelancer atau Konsultan

Mahasiswa dan Lulusan​

Ingin Mempelajari Skill Baru​

Sistem Bootcamp di Tempat Kerja

Bagaimana Sistem Stase?

Apa itu Stase?

Stase adalah periode rotasi intensif di mana peserta secara bergantian bekerja dan belajar di berbagai bidang atau modul spesifik.

Stase Rolling

Rolling stase adalah sebuah sistem dalam program pelatihan atau pendidikan di mana peserta mengikuti modul atau tahap pelatihan dalam urutan yang bergulir (rolling) dan tidak harus dimulai pada titik awal yang sama.

Stase Assessment

Assessment tiap stase adalah evaluasi yang disusun untuk melihat kemampuan kompetensi dari peserta. Kalian tidak akan bisa lanjut ke stase selanjutnya jika tidak lulus dari stase ini

Tiap stase kalian akan menghadapi 3 ujian besar 

  1. Project Kelompok
  2. Ujian Kompetensi Lisan
  3. Ujian Kompetensi Tertulis

Program Dukungan Belajar

Program dukungan belajar adalah serangkaian layanan dan sumber daya yang disediakan oleh Ioda Academy untuk membantu peserta bootcamp mencapai keberhasilan akademis dan profesional. Program ini dirancang untuk memberikan bantuan tambahan di luar sesi pelatihan reguler, memastikan setiap peserta memiliki akses ke dukungan yang mereka butuhkan untuk sukses.

Gambaran Bootcamp Langsung Kerja

Berikut gambaran kegiatan peserta bootcamp saat kerja.

Registration

Berapa biayanya?

Reguler
Beasiswa

Bootcamp Reguler
Instructional Design

Start From

Rp3.800.000

Hanya untuk fase generalist

Bootcamp Beasiswa
Instructional Design

Beasiswa 100%
FREE

Rp3.800.000

Hanya untuk fase generalist

Bootcamp Beasiswa
Instructional Design

Beasiswa 75%

Start From
Rp950.000

Hanya untuk fase generalist

Bootcamp Beasiswa
Instructional Design

Beasiswa 50%

Start From
Rp1.900.000

Hanya untuk fase generalist

Bootcamp Beasiswa
Instructional Design

Beasiswa 25%

Start From
Rp2.850.000

Hanya untuk fase generalist
Beasiswa Sudah di Tutup

Metode Pembayaran

Kami memahami bahwa setiap peserta memiliki kebutuhan dan preferensi yang berbeda dalam hal pembayaran. Oleh karena itu, Ioda Academy menawarkan beberapa metode pembayaran yang fleksibel untuk memudahkan kamu dalam mengikuti program kami.

  1. Full Upfront Payment
  2. Cicil per-Stase (TANPA RIBA ATAU PLATFORM CICILAN BERBUNGA)

Kamu bisa membayar dengan menggunakan :

Daftar Sekarang

Dapatkan langsung pengalaman pertamamu di dunia kerja bersama ioda academy

Silahkan Isi Form Berikut

Pembayaran Instructional Design

Panduan Lengkap Pembelian Kelas di Ioda Academy

  1. Pilih kelas yang kamu mau, lalu kamu bisa klik “Bayar Sekarang”
    Lihat disini
  2. Isi data diri dan metode pembayaran lalu klik “Bayar”
    Lihat disini
    *Pastikan mengisi email dengan benar karena email itu yang akan digunakan untuk mengakses LMS
  3. Selanjutnya kamu silahkan cek Email dengan Subject “Resi Pembayaran dan Akses Kelas”
    Lihat disini
  4. Semua video learning yang kamu beli dapat kamu akses di https://iodacademy.myr.id/portal dengan cara memasukkan email yang sudah kamu daftarkan di form pendaftaran tadi
    Lihat disini
  5. Terakhir, enjoy the class🚀

Panduan Lengkap Pembelian Bootcamp/Workshop di Ioda Academy

  1. Pilih kelas yang kamu mau, lalu kamu bisa klik “Bayar Sekarang”
    Lihat disini
  2. Isi data diri dan metode pembayaran lalu klik “Bayar”
    Lihat disini
    *Pastikan mengisi email dengan benar karena email itu yang akan digunakan untuk mengakses LMS
  3. Jika kamu sudah melakukan pembayaran, maka link di Mayar akan berubah menjadi seperti ini. Kamu bisa klik bergabung ke grup Whatsapp yang ada di tampilan layar
    Lihat disini
  4. Selain itu kamu juga bisa cek di Email dengan Subject “Resi Pembayaran dan Akses Kelas”
    Lihat disini
  5. Link zoom selama Bootcamp/Workshop akan dibagikan melalui Grup Whatsapp
    Lihat disini
  6. Untuk Rekaman Kelas selama Bootcamp/Workshop berlangsung bisa kamu akses di https://iodacademy.myr.id/portal dengan cara memasukkan email yang sudah kamu daftarkan di form pendaftaran tadi
    Lihat disini
  7. Terakhir, enjoy the class🚀