Kelas Online Gratis selama 7 hari, Merancang Kurikulum Pelatihan dengan Backward Design
Date : Batch 1 – 22 Agustus 2024
Mentor : Team Expert Ioda Academy
Excellence Program Backward Design adalah program pelatihan gratis selama 7 hari yang dirancang untuk mengajarkan konsep dan penerapan pendekatan Backward Design dalam pembelajaran.
Program ini akan membantu peserta memahami cara merancang kurikulum atau materi pembelajaran dengan memulai dari tujuan akhir (outcome) yang diinginkan, kemudian merancang penilaian, dan akhirnya menyusun aktivitas pembelajaran yang mendukung pencapaian tujuan tersebut.
Meskipun gratis, program ini menawarkan panduan praktis dan strategi yang efektif untuk siapa saja yang ingin meningkatkan kualitas pengajaran dan pembelajaran, baik itu guru, dosen, atau pengembang kurikulum.
Berikut merupakan materi yang akan kamu pelajari selama mengikuti Excellence Program Backward Design :
Dengan mengikuti Excellence Program kamu bisa mendapatkan benefit yang eksklusif :
Linkedln
X
Tiktok